Blog na Hetty Wijayanti 07











{December 21, 2011}   pengertian,kelebihan,kekurangan( e-learning,e-goverment,e-health,e-sience)

E-learning

E-learning merupakan dasar dan konsekuensi logis dari perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Dengan e-learning, peserta ajar (learner atau murid) tidak perlu duduk dengan manis di ruang kelas untuk menyimak setiap ucapan dari seorang guru secara langsung.

Kelebihan e-Learning :

  1. Pembelajar dapat belajar kapan saja dan dimana saja bagi  mereka yang mempunyai akses internet
  2. Efisiensi waktu dan biaya perjalanan
  3. Pembelajar dapat memilih materi pembelajaran sesuai dengan level pengetahuan dan interesnya
  4. Fleksibilitas untuk bergabung dalam forum diskusi setiap saat, atau menjumpai teman sekelas dan pengajar secara remote melalui ruang chatting
  5. Mampu memfasilitasi dan menerapkan gaya belajar yang berbeda melalui beragam aktivitas

Kekurangan  e-Learning

  1. Pembelajar yang tidak termotivasi dan perilaku belajar yang buruk akan terbelakang/tertinggal dalam pembelajaran
  2. Pembelajar dapat merasakan terisolasi dan bermasalah dalam interaksi sosial
  3. Pengajar tidak mungkin selalu dapat menyediakan waktu pada saat dibutuhkan
  4. Koneksi internet yang lambat dan tidak handal dapat menimbulkan rasa frustasi
  5. Beberapa subjek/matakuliah bisa saja sulit direalisasikan dalam bentuk eLearning

contoh web :

http://www.e-learningforkids.org/

E-Goverment

E-Goverment adalah penggunaan teknologi informasi oleh pemerintah untuk memberikan informasi dan pelayanan bagi warganya, urusan bisnis, serta hal-hal lain yang berkenaan dengan pemerintahan. E-Goverment dapat diaplikasikan pada legislatif, yudikatif, atau administrasi publik, untuk meningkatkan efisiensi internal, menyampaikan pelayanan publik, atau proses kepemerintahan yang demokratis

Kelebihan E-Government :
– selain tampilan dan paduan warna yang menarik, informasi-infromasi yang disajikan sangatlah lengkap dan up to date.
– Terdapatnya informasi transportasi, informasi valuta asing, serta info tentang tinggi muka air.
– Website ini mencakup banyak aspek seperti hukum, agama, sosial dan budaya, bisnis dan kawasan bisnisnya, pendidikan, dan sebagainya.
– Semua terbuka untuk pemerintah dan masyarakat.

Kekurangan E-Government:
– Kurangnya interaksi atau komunikasi antara admin (pemerintah) dengan masyarakat, karena e-government dibuat untuk saling berinteraksi antara pemerintah, masyarakat, dan pihak lain yang berkepentingan.

contoh web: http://web.worldbank.org/WBSITE/EXTERNAL/TOPICS/EXTINFORMATIONANDCOMMUNICATIONANDTECHNOLOGIES/EXTEGOVERNMENT/0,,menuPK:702592~pagePK:149018~piPK:149093~theSitePK:702586,00.htmlcontoh web :

http://web.worldbank.org/WBSITE/EXTERNAL/TOPICS/EXTINFORMATIONANDCOMMUNICATIONANDTECHNOLOGIES/EXTEGOVERNMENT/0,,menuPK:702592~pagePK:149018~piPK:149093~theSitePK:702586,00.html

E-Health

E-Health adalah Pemanfaatan teknologi untuk bidang kesehatan. dapat dilihat sesuai namanya web E-Health sendiri sebenarnya terbentuk untuk membantu dalam bidang kesehatan. selain itu masyarakat juga dapat memperoleh informasi tentang kesehatan melalui internet , tanpa harus berkonsultasi ataupun bertanya langsung kepada dokter.

kelebihan  e-health:

  •  Dengan eHealth, masyarakat mendapatkan manfaat dari pendidikan kesehatan untuk mencegah penyakit.
  • eHealth memberikan informasi medical record secara akurat sehingga mengurangi medical error.
  • eHealth meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dan mengurangi biaya kesehatan.

kekurangan e-health

  • te:naga ahli yang masih jarang
  • memerlukan jaringan yang baik
  • masyarakat banyak yang belum mengerti tentang internet.

contoh web : http://www.surabaya-ehealth.org/contoh web : http://www.surabaya-ehealth.org/

E-Science

 

E-Science  adalah komputasi intensif ilmu yang dilakukan dalam yang sangat terdistribusi jaringan lingkungan, atau ilmu yang menggunakan besar data yang set yang membutuhkankomputasi grid ; istilah kadang-kadang mencakup teknologi yang memungkinkan didistribusikan kolaborasi, seperti Grid Akses

kelebihan

  • setiap orang dapat mengetahui tentang perkembangan ilmu pengetahuan
  • para peneliti dapat dengan mudah mendapatkan referensi untuk penelitiannya
  • perkembangan ilmu pengetahuan semakin cepat

kekurangan

  • penyalahgunaan hasil penelitian
  • tidak semua penelitian di publish
  • diragukan kebenaran hasil penelitian

contoh web :

http://www.escience2011.org/



Leave a comment

et cetera